Mengenal Laut Bunaken
Salah satu lautan di Indonesia yang sangat populer menjadi destinasi pelayaran dan wisata air adalah Laut Bunaken. Lautan ini terkenal dengan keindahannya. Tentu saja kita sebagai warga negara Indonesia harus bangga dan menjaga agar ke indahan pantai laut Bunaken tetap terjaga. Simak ulasan kami di bawah ini, sebagai penambah wawasan Anda. Menjadi Taman Laut Nasional …